Asepsis Dan Antisepsis

25
ASEPSIS DAN ANTISEPSIS Presentan : Glory Tangkesalu Lobo 07120090049 Lee Jae Yong 07120090099

description

asepsis antisepsis

Transcript of Asepsis Dan Antisepsis

Asepsis dan Antisepsis

Asepsis dan AntisepsisPresentan :Glory Tangkesalu Lobo 07120090049Lee Jae Yong 07120090099

Definisi Sterilisasi : tindakan untuk membuat suatu alat atau bahan jadi bebas hamaAsepsis : merupakan keadaan bebas hama/ bakteriAntisepsis : tindakan untuk membebas-hamakan suatu bahan, alat ataupun ruangan terhadap bakteri/kuman patogen untuk mencegah sepsisSepsis : suatu keadaan masuknya bakteri ke dalam aliran darahCara SterilisasiTerdapat 3 cara:Pemanasan, yang dilakukan:tanpa tekanan, berupa: pemanasan basah ( direbus dalam air mendidih dengan temperatur 100C selama 15-30 menit. Digunakan untuk mensterilkan instrumen operasi terutama yang terbuat dari logam tahan karat, kateter karet dan logam, alat-alat dari plastik atau kaca tahan panas, kain kasa dan tuffer)

pemanasan kering (menggunakan oven dengan temperatur 170C dalam waktu 1-2 jam. Digunakan untuk mensterilkan alat bedah tetapi pisau dan gunting dibungkus agar tidak tumpul, kaca tahan panas, kasa doek, laken, jas operasi)

flamber (membakar dengan spiritus/alkohol 96% selama min. 5 menit. Digunakan untuk mensterilkan tempat peralatan yang telah disterilkan, kom atau bekken, alat-alat operasi yang kan digunakan pada keadaan mendesak. Cara ini jangan sering digunakan pada alat dari logam karena alat akan berubah warna dan rusak; gunting dan pisau mudah menjadi tumpul

dengan tekanan, berupa :Autoklaf (memasak dengan uap bertekanan 750 mmHg dan temperatur 120C selama 10-15 menit. Waktu dapat dipersingkat dengan menaikkan temperatur atau tekanan. Dengan cara ini dalam tempo 13 menit spora dan bakteri akan mati. Digunakan untuk mensterilkan kain kasa, doek dan laken operasi, jas operasi Kimiawi, dilakukan menggunakan:tablet formalin: memanfaatkan uap tablet formalin. Tablet formalin dibungkus kain kasa, alat & tablet formalin yang telah dibungkus kasa dimassukkan ke dalam wadah/tempat yang tertutp raat min. 24 jam. Dipakai untuk mensterilkan sarung tangan operasi, kateter balon (kateter foley) , kasa dan pembalut lukagas etilen oksida: cairan/gas ini dapat membunuh spora, bakteri, virus &jamur patogen. Cara ini untuk alat yang tidak tahan panas seperti alat endoskopi, alat yang terbuat dari karet,plastik (kateter, tuba nasogastrik, dsb), gunting dan mata pisau operasi

larutan antiseptik: dilakukan dengan cara merendam atau membilas alat. Dipakai untuk mensterilkan instrumen bedah, alat-alat yang tajam, kateter, korentangRadiasi: memanfaatkan sinar X. Digunakan untuk mensterilkan:

Tabung suntik plastikSarung tanganKateter foleyInfus setSelang sondeKamar operasi Antiseptik Bersifat : sporosidal (membuduh spora) dan non-sporosidalDigunakan pada jaringan hidup khusus yaitu kulit dan selaput lendirPenggunaannya meliputi:Mensucihamakan kulit sebelum operasi untuk mencegah infeksiMencuci tangan sebelum operasi untuk mencegah infeksi silangMencuci luka, terutama pada luka kotorSterilisasi alat bedahMencegah infeksi pada perawatan lukaUntuk irigasi daerah-daerah terinfeksiMengobati infeksi lokal, mis: pada mulut, telinga, tenggorokan dan kulit

Antispetik terbagi atas:Alkohol Halogen dan senyawanyayodiumPovidon yodium (polyvinyl pyrrolidone iodine)Yodoform (obat kuning)klorheksidinOksidansiaKalium permanganatperhidrolLogam berat dan garamnyaMerkuri kloridam(sublimat)Merkurokrom AsamAsam boratTurunan fenolTrinitrofenol (asam pikrat)Heksaklorofen (pHisoHex)Basa amonium kuarterner (quats)Etakridin (rivanol)

Alkohol EtanolBersifat bekterisid kuat &cepat (efektif dalam 2 menit), kerjanya meliputi bakteri gram posotif dan negatif tetapi bersifat non-sporosidal Konsentrasi optimum sebagai antiseptik adalah 70%Kegunaannya berupa antiseptik kulit sebelum suntikan dan mencuci yodium dari kulit

Halogen &SenyawanyaAntiseptik yang sangat kuat,berspektrum luas dan kerjanya sangat cepatDalam konsentrasi 2% dapat membunuh spora dalam waktu 2-3jamKerugian: sifat iritasi terhadap luka (menimbulkan nyeri), menimbulkan warna coklat & kadang menimbulkan reaksi dermatitis pada kulit yang sensitifYang beredar: yodium tinctur (campuran yodium dengan natrium yodida & alkohol). Kegunaan: antiseptik kulit sebelum operasi, kecuali untuk daerah wajah dan genitalia eksternaNama dagang betadine, berupa salep atau cairanJika digunakan beru;ang kali, akan mengendap sehingga efek antiseptiknya bertahan lamaMasa kerjanya lebih lama dari yodiumKegunaan : antiseptik kulit menjelang operasi termasuk wajah, genitalia eksterna & selaput lendir karena non-iritatif, serta mencuci luka kotor dan terinfeksiYodiumPovidon YodiumoksidansiaKristal halus berwarna ungu tua dengan efek bakterisid & fungisid agak lemah berdasarkan sifat oksidatorKerja lambat dengan masa kerja yang pendek, karena cepat direduksi oleh zat-zat organik (nanah, darah, dsb)Pemakainnya dengan melarutkan dalam air dengan konsentrasi yang tidak iritatif bagi kulit 1:5000Kegunaan: sebagai antiseptik pembersih abses & borokNama lain : peroksida airAntiseptik lemah dengan masa kerja pendekDigunakan dalam konsentrasi 2-3%Kerjanya berdasarkan pelepasan O2 pada saat kontak dengan jaringanTujuan: mengeluarkan kotoran dari dalam luka & membunuh kuman anaerob, mis: Clostridium tetani,dsbKegunaan: untuk membersihkan luka kotor dengan timbulnya buih-buih membunuh kuman-kuman anaerobKalium permanganatPerhidrol Halogen &SenyawanyaDikenal dengan nama obat kuningMempnyai bau tidak enakDulu sering digunakan sebagai antiseptik borok (ulkus), namun sekarang sudah jarangSifat : bakterisid & fungisid, tidak berwarna, mudah larut dalam air, tidak iritatif terhadap kulit & mukosa, baunya tidak menusuk hidung, kekuatannya sama dengan yodium, tetapi kerjanya lebih lambatMerupakan antiseptik untuk S.aureus,Pseudomodas & proteus yang relatif tahan terhadap antiseptik lainSifat antiseptik terhadap virus & basil TBC kurang efektifEfeknya berkurang oleh zat organik, sabun, asam tanat & panas, oleh karena itu jangan diencerkan dalam air panas Larutannya dalam alkohol (etanol) 50% lebih efektif terhadap jamur dibanding dalam airPreparat yang disarankan:Hibiscrub : sangat lembut & menhasilkan busa berbau harum. Kegunaannya: untuk mencuci tangan sebelum operasi, mencuci tangan setelah pemeriksaan di bangsal penyakit menularSavlon: kegunaan: mencuci tangan sebelum operasi, mencuci tangan setelah pemeriksaan di bangsal penyakit menular,mencuci luka bakar yang bersih maupun kotor, mencuci luka kotor & terinfeksi, mensterilkan alat bedah & alat perawatan lainnyaHibitanc: kegunaan: sebagai antiseptik kulit sebelum pembedahan & mencuci luka bersih dan luka kotoryodoformklorheksidinLogam berat & GaramnyaNama lain : sublimatEfek : menghambat pertumbuhan bakteri & jamur (sifat bakteriostatik & fungistatik)Pada penggunaan lokal bersifat iritatif & sering menimbulkan alergiBersifat beracun, jangan termakan, korosif terhadap logamKegunaan : untuk mencuci luka, mencuci luka operasi pada operasi tumor (sekarang jarang digunakan)Terkenal sebagai obat merahDipakai sebagai larutan 5-10%Bersifat : bakteriostatik lemah, mempercepat keringnya luka dengan cara merangsang timbulnya kerakKegunaan : untuk luka-luka bedah plastik & luka lecet Merkuri kloridaMerkurokrom Asam BoratBersifat: bakteriostatik lemah (konsentrasi 3%)Dapat diabsorbsi oleh kulit yang rusak terutama pada bayi dan anak sehingga tertimbun dalam tubuh sebagai racun (Hati-hati!)Pada konsentrasi jenuh dapat bersifat merangsang kulit (iritatif)Kegunaan : sebagai kompres luka bernanahDerivat FenolNama lain: asam pikratBerupa serbuk berwarna kuningBersifat : bakterisid & anastetik lokal, dan digunakan sebagai larutan 1% dalam airKegunaan : antiseptik wajah & genitalia eksterna sebelum operasi, pada luka bakarNama dagang: pHisoHexBersifat: bakterisid terhadap gram positif & mempunyai sifat fungistatik. Kurang aktif terhadap bakteri gram negatif dan sporaKerjanya lambat dan tidak iritatifKegunaan: untuk mencuci tangan sebelum operasi, mencuci tangan setelah memeriksa pasien tersangka penyakit menularTrinitrofenol Heksaklorofen Etakridin Nama lain: RivanolBerupa serbuk berwarna kuningDigunakan dalam konsentrasi 0,1%Bersifat: bakterisid, kecuali terhadap basil TBC, Pseudomonas dan Salmonella, tidak aktif terhadap virus dan sporaTidak diinaktifkan oleh nanah dan darahKegunaan : sebagai antiseptik borok bernanah dan kompres dan irigasi luka terinfeksi

Tindakan Antisepsis di Kamar BedahMembersihkan kamar operasi, dilakukan dengan:Cairan desinfeksi : yang dipakai adalah lysol, karbol, menyemprot dengan cairan formalin. Yang dibersihkan termasuk dinding dan lantaiTeblet formalin : tablet formalin dibungkus kain kasa , kemudian diletakkan di sudut-sudut kamar operasiSinar ultraviolet : dilakukan dengan alat khusus berupa lampu tabung (neon), yang diletakkan di tengah kamar operasi dan dihidupkan selama waktu tertentu

Menggunakan pakaian khusus kamar bedahDengan menggunakan baju piyama operasi, topi dan masker operasi, jas dan sarung tangan steril

Mencuci tangan sebelum tindakan operasiMenggunakan antiseptik misalnya betadin yang lebih efektif daripada sabun dengan waktu 3-5 menit kemudian dibilas alkoholTindakan pada pasienTindakan sebelum operasi : daerah operasi dicukur bersih, kemudian dicuci dengan sabun, antiseptik dan alkoholTindakan menjelang operasi (di Meja Operasi): daerah operasi dicuci dengan eter (untuk melarutkan lemak), yodium 2% (untuk mematikan kuman), alkohol 96% (untuk mencuci yodium dari kulit agar tak mengiritasi kulit.Membersihkan daerah operasi dimulai dari tengah ke tepi (jangan sebaliknya!)Setelah dilakukan tindakan asepsis antisepsis, daerah yang tak dioperasi/disekeliling lapangan operasi ditutup dengan doek/laken (kain) yang steril

Bekerja dengan Prinsip SterilPersiapan operator dan asistenOperator dan asisten mengenakan baju piyama kamar operasi, topi & masker operasi (alat-alat ini tidak disterilkan). Bila melakukan operasi besar, maka biasanya dipakai jas operasi. Ada 2 cara, yaitu:Mengenakan sendiriDipakaikan oleh orang lain yang telah berpakaian sterilmengenakan sarung tangan steril. Ada 2 cara, yaituMengenakan sendiriDipakaikan oleh orang lain yang telah berpakaian steril

Persiapan pasienDilakukan tindakan asepsis & antisepsis pada daerah operasi, daerah sekeliling lapangan operasi ditiutupi doek/laken sterilMenjelang operasi dan selama operasi berlangsungCara memberikan obat dalam flakon. Bila obat dalam flakon maka tutp karet disucihamakan terbih dahlu atau flakon dibalik oleh pembantu yang tidak berpakaian steril sehingga tutupnya berada dibawah, operator akan menyedot cairan obat tanpa menyentuh flakon/ampul tersebutCara memberikan benda steril yang berada dalam bungkusan plastik/kertasMemberikan keperluan steril berupa kain atau instrumen yang kurang pada saat operasi berlangsungMemberikan benda kepada pembantuTERIMA KASIH