Sistem Pencernaan (1).pptx

Post on 09-Jul-2016

231 views 0 download

Transcript of Sistem Pencernaan (1).pptx

MulutEsofagusKerongkonganLambung

Sistem Pencernaan

(1)

Definisi sistem pencernaan

• Berikut ini adalah organ-organ penyusun sistem pencernaan: Mulut Esofagus Lambung Usus halus Usus besar Anus

Pencernaan adalah proses pemecahan molekul zat makanan menjadi molekul yag lebih kecil sehingga dapat di serap oleh dinding usus halus

• Terjadi psoses pencernaan secara mekanis dan kimiawi

Perhatikan gambar di samping

Mulut

Gigi

Gigi susu

Gigi susu

Gigi tetap

Jml 20 gigi

Susunan gigi susu :

Jenis P C I I C P

Rahang atas 2 1 2 2 1 2

Rahang bawah

2 1 2 2 1 2

Keterangan:

I : insisivus = gigi seri (untuk memotong)C : caninus = gigi taring (untuk menyobek)P : premolar = geraham depan (untuk mengunyah)M : molar = geraham belakang (untuk mengunyah hingga halus)

Gigi tetap Susunan gigi :

Jenis M P C I I C P M

Rahang atas 3 2 1 2 2 1 2 3

Rahang bawah

3 2 1 2 2 1 2 3

LidahFungsi : membantu mengatur letak makananSebagai indera pengecapMendorong makanan masuk ke dalam saluran selanjutnya

Esofagus Fungsi :Mendorong makanan menuju lambung

Sebagai penghubung antara mulut dan lambung

Gerak peristaltik terjadi karena otot yang memanjang dan melingkari dinding kerongkongan mengkerut secara bergantian.

Lambung

Fungsi :

Mencerna makanan

Kardiak

Fundus

Pilorus

Terdiri dari 3 otot:Otot melingkarOto memanjangOtot menyerong

hormon yang berfungsi untuk pengeluaran sekresi getah lambung yang mengandung HCl (Asam Klorida).

menghasilkan hormon gastrin

Enzim-enzim yang terdapat pada lambung:ReninPepsinHClLipase

Gerakan mengaduk

pada lambung

Gerakan mengaduk dimulai dari kardiak sampai di daerah pilorus. Gerak mengaduk terjadi terus menerus baik pada saat lambung berisi makanan maupun pada saat lambung kosong.

Jika lambung berisi makanan, gerak mengaduk lebih giat dibanding saat lambung dalam keadaan kosong. Mungkin kita pernah merasakan perut terasa sakit dan berbunyi karena perut kita sedang kosong. Hal itu disebabkan gerak mengaduk saat lambung kosong. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat gambar berikut.

Dari lambung, makanan sedikit demi sedikit keluar menuju usus dua belas jari melalui sfingter pilorus.

Created by :

• Hani Sofiani Azizah• Hany Raudhatul

Jannah• Missi Suci• Retno Mulyaningsih• Ridha Rizqia Zahra