Preskes Gastro

download Preskes Gastro

of 51

Transcript of Preskes Gastro

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    1/51

    DIARE AKUT TANPA DEHIDRASI DAN GIZI BAIK

    Presentasi Kasus

    Oleh:

    Ahmad Afiyyuddin G99131011/L.01.13

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    2/51

    LAPORAN KASUS...

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    3/51

    IDENTITAS PASIEN

    Nama : An. NAW

    Umur : 11 bulan

    Jenis Kelamin : Laki - laki

    Berat Badan : 8,8 kg Panjang Badan : 76 cm

    Agama : Islam

    Alamat : Kebakkramat

    Tanggal masuk : 14 November 2013

    Tanggal pemeriksaan : 14 November 2013

    No. RM : 01.22.86.56

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    4/51

    KELUHAN UTAMA MENCRET

    2 hari SMRS

    Mencret 5x/hari

    @ gelas belimbing

    cairan > ampas

    berwarna kuning

    Bau (-), Lendir (-), darah (-),nyemprot(-)

    Muntah 3-4x/hari

    @ gelas belimbing

    Berisi minuman dan

    makanan yang diminum Demam (-), batuk (+) pilek (+)

    Makan-minum .

    BAK (+) kuning banyak.

    Diperiksakan ke dokter

    keluhan tidak berkurang

    Di IGD RSDM

    Rewel

    Demam (-),mencret (-)muntah (-)

    BAK terakhir di IGD

    berwarna kuning jernih.

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    5/51

    RPD

    R. Mondok (+), 9 hari

    yang lalu karenademam, batuk, pilek,sesak nafas (-),mondok 7 hari.

    R.Alergi obat (-)

    makanan (-) R. diberi susu formula

    (-)

    RPK

    R. Sakit serupa

    Di keluarga (-) Ling. Sktr (-)

    R. Alergi (-)

    Sumber air minum :sumur, dimasakterlebih dahulu

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    6/51

    RIWAYATPEMELIHARAAN

    KEHAMILAN

    Teraturke bidan

    Trimester I -II = 1 x/bulan

    Trimester III = 2 mg sekali

    Tidak ada keluhan selama hamil

    Obat yang dikonsumsi hanya vitamin dari bidan

    RIWAYATKELAHIRAN

    Spontan ditolong bidan

    Cukup bulan

    BBL 2900 gram, PB 50 cm

    langsung menangis kuat.

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    7/51

    RIWAYAT POST NATAL

    Rutin ke posyandutimbang BB danimunisasi

    RIWAYAT IMUNISASI

    BCG : 1 bulan Hepatitis B : 0, 1, 2, 3 bulan

    Polio : 0, 1, 2, 3 bulan

    DPT : 1, 2, 3 bulan

    Campak : saat 9 bulan

    imunisasi dasar sesuai jadwal KMS

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    8/51

    RIWAYAT

    PERKEMBANGAN

    Tersenyum : 2 bulan

    Tengkurap : 4 bulan

    Duduk : 6 bulan

    Berdiri : 9 bulan

    Berjalan : 11 bulan

    Kesan :

    perkembangan sesuai usia

    RIWAYAT

    PERTUMBUHAN

    BB selalu naik setiapbulan, rutin ditimbang

    di posyandu

    PB selalu naik setiapbulan, rutin diukur di

    posyandu.

    Kesan:

    pertumbuhan sesuaiusia

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    9/51

    RIWAYATNUTRISI

    0-6BULAN:

    ASIeksklusif

    6bulan-sekarang:

    ASI +tambahan

    susuformula +

    bubur

    susu

    Kesan :kualitas

    dankuantitas

    nutrisicukup

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    10/51

    POHON KELUARGA

    An. ANW, 11 bln

    I

    III

    II

    4 tahun

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    11/51

    PEMERIKSAAN FISIK

    KEADAAN UMUM

    Komposmentis, baik, gizi kesan baik

    TANDA VITAL

    Nadi : 100 x/ menit

    Laju nafas: 28 x/ menit

    Suhu : 36,6C (aksila)

    KEPALA

    mesocephal, UUB sudah menutup, datar

    MATA

    mata cekung (-/-), air mata (+/+), konjungtivaanemis (-/-), sklera ikterik (-/-)

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    12/51

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    13/51

    THORAKS simetris, retraksi (-/-)

    JANTUNG

    Inspeksi : iktus cordis tidak tampak

    Palpasi : iktus cordis tidak kuat angkat

    Perkusi : batas jantung kesan tidak melebar

    Auskultasi : bunyi jantung I-II intensitasnormal, reguler, bising (-)

    PULMO

    Inspeksi : pengembangan dada kanan = dadakiri

    Palpasi : fremitus raba sulit dievaluasi

    Perkusi : sonor/sonor

    Auskultasi : suara dasar vesikuler (+/+), suaratambahan (-/-)

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    14/51

    ABDOMEN

    Inspeksi : dinding perut sejajar dengan dinding

    dada Auskultasi : bising usus (+) meningkat

    Perkusi : timpani

    Palpasi : supel, hepar dan lien tidak teraba,

    turgor kulit kembali lambat

    EKSTREMITAS

    Akral Dingin (-/-/-/-)

    Oedem (-/-/-/-)

    Capillary refill time < 2 detik

    Arteri dorsalis pedis teraba kuat

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    15/51

    STATUS GIZIBB: 8,8 KG; TB: 76 CM; USIA: 11 BULAN

    BB/U = 8,8/9.4 x 100 % = 93 %

    ( -2 SD < Z score < 0 SD )

    PB/U = 76/74 x 100 % = 100 %( 0 SD < Z score < 2 SD )

    BB/PB = 8,8/9,6 x 100 % = 91%

    ( -2 SD < Z score < -1 SD )

    KESIMPULAN:

    GIZI KESAN BAIK SECARA ANTROPOMETRI

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    16/51

    PEMERIKSAAN PENUNJANG

    Pemeriksaan 15/11/2013 Satuan RujukanHEMATOLOGI RUTIN

    Hemoglobin g/dl 9.4-13.0Hematokrit % 28-42Leukosit ribu/ul 5.0-19.5Eritrosit juta/ul 3.10-4.30Trombosit ribu/ul 150450INDEX ERITROSITMCV /um 80.0 - 96.0MCH pg 28.0 - 33.0MCHC g/dl 33.0 - 36.0

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    17/51

    HITUNG JENIS

    Eosinofil % 0.00 - 4.00Basofil % 0.00 - 1.00Netrofil % 18.00 - 74.00Limfosit % 60.00 - 66.00Monosit % 0.00 - 6.00

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    18/51

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    19/51

    RESUME

    2 hari SMRS

    Mencret 5x/hari @ gelas belimbing

    cairan > ampas

    berwarna kuning

    Bau (-), Lendir (-), darah (-),

    nyemprot(-) Muntah 3-4x/hari

    @ gelas belimbing

    Berisi minuman danmakanan yang diminum

    Demam (-), batuk (+) pilek (+) Makan-minum .

    BAK (+) kuning banyak.

    Diperiksakan ke dokterkeluhan tidak berkurang

    Di IGD RSDM

    Rewel Demam (-),mencret (-)

    muntah (-)

    BAK terakhir di IGD

    berwarna kuning jernih.

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    20/51

    R. Mondok (+), 9 hari yang lalu karenademam, batuk, pilek, sesak nafas (-),mondok 7 hari.

    RPK RPS

    Riwayat pemeliharaan kehamilan &prenatal baik

    Riwayat kelahiran: BBL cukup, cukupbulan, lahir spontan, menangis kuat

    Riwayat imunisasiimunisasidasar sesuai jadwal KMS.

    Riwayat pertumbuhan danperkembangan sesuai dengan usia

    Status gizi: kesan baik menurutantropometri

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    21/51

    KU: rewel, gizikesan baik

    VS: HR: 100x/menit

    RR: 28 x/menit

    T: 36,8 C (aksila).

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    22/51

    DAFTAR MASALAH

    Mencret 5 x/hari, @ gelas belimbing, cairan >

    ampas, lendir (-), darah (-)

    Muntah 3-4 x/hari, @ gelas belimbing, berisi

    minuman dan makanan yang dikonsumsi

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    23/51

    DIAGNOSIS BANDING

    Diare akut dehidrasi sedang ec rotavirus dd bakteri

    DIAGNOSIS KERJA

    Diare akut tanpa dehidrasi ec rotavirus

    Gizi baik (antropometri)

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    24/51

    PENATALAKSANAAN

    Rawat inap bangsal gastroenterologi anak

    Diet nasi lauk 1000 kkal/hari +ASI on demand

    Infus RL 8 tpm

    Zink 1x20 mg p.o

    Probiotik 2x1 sachet p.o

    Oralit 80 cc bila mencret

    Oralit 40 cc bila muntah

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    25/51

    EDUKASI

    Memberikan ASI sesering mungkin.

    Memberikan minum air yang sudah direbus dan

    menggunakan air bersih yang cukup.

    Mencuci tangan dengan air dan sabun sebelummakan dan sesudah buang air besar.

    Buang air besar di jamban.

    Membuang tinja bayi atau popok yang telah

    terpakai dengan benar dan tidak di sembarangtempat.

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    26/51

    PLANNING:DL2, Pemeriksaan urin dan feses rutin

    MONITORING:

    KUVS/4 jamSH/4jam - BCD/8 jam

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    27/51

    PROGNOSIS

    Ad vitam : bonam

    Ad sanam : bonam

    Ad fungsionam : bonam

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    28/51ANALISIS KASUS

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    29/51

    DIAGNOSIS DIARE AKUT TANPA

    DEHIDRASI :

    TANDA UTAMA PASIEN

    keadaan umum gelisah atau cengeng +

    pasien tampak kehausan -

    turgor kulit kembali lambat -

    TANDA TAMBAHAN

    ubun-ubun besar cekung -

    mata cekung -

    air mata berkurang -

    mukosa mulut kering -

    Diare dan tidak ditemukan 2 tanda

    utama ditambah 2 atau lebih tanda

    tambahan

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    30/51

    PENATALAKSANAAN

    PA

    DAPA

    SIENmuntah setiap kali diberiminumcairan IV

    RL 200 ml/kgBB/hari (8tpm makro)

    + Oralit:10 ml/kgBB setiap kalidiare80 cc

    5 ml/kgBB setiap kalimuntah40 cc

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    31/51

    ZINCPasien >6

    bulan20mg/hari

    Per oral

    Selama 10hari

    NU

    TRISI Tetap

    berikan:

    ASI seseringmungkin

    Makanandengan porsi

    lebih kecil,namundenganfrekuensilebih sering.

    Usahakanrendah serat.

    ANTIB

    IOTIKPada pasien

    tidakditemukanadanya lendirdan darahtidak perluantibiotik

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    32/51

    EDUKASI

    Memberikan ASI sesering mungkin. Memberikan minum air yang sudahdirebus dan menggunakan air bersihyang cukup.

    Mencuci tangan dengan air dan sabunsebelum makan dan sesudah buang airbesar.

    Buang air besar di jamban. Membuang tinja bayi atau popok yang

    telah terpakai dengan benar dan tidak disembarang tempat.

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    33/51

    TINJAUAN PUSTAKA

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    34/51

    DEFINISI

    buang air besar pada bayi atau anak lebih

    dari 3 kali perhari, disertai perubahan

    konsistensitinja menjadi cair dengan atau

    tanpa lendir darah, timbul mendadakdanberlangsung kurang dari 7 hari.1

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    35/51

    EPIDEMIOLOGI

    Insiden diare tertinggi pada kelompok

    anak usia dibawah dua tahun, dan

    menurun dengan bertambahnya usia

    anak.3

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    36/51

    KLASIFIKASI

    Diare akut : berlangsung < 14 hari

    (umumnya < 7 hari)

    Diare persisten : berlangsung > 14 hari

    Diare kronik : berlangsung >14 hari dan

    berlangsung intermiten1

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    37/51

    ETIOLOGI

    Rotavirus adalah penyebab utama diare

    akut di dunia terutama pada anak di

    bawah umur 5 tahun.5

    Penyebab diare yang penting lainnya :

    Escherichia coli enterotoksigenik, Shigella,

    Campylobacter, dan Cryptosporidium

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    38/51

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    39/51

    PEMERIKSAAN FISIK

    Keadaan umum, kesadaran, dantanda vital

    Tanda utama : keadaan umum, rasa

    haus, turgor kulit abdomenTanda tambahan : ubun-ubun besar,

    kelopak mata, air mata, mukosa bibir,mulut, dan lidah

    Berat badan

    Tanda gangguan keseimbangan asambasa dan elektrolit

    GEJALA KHAS DIARE AKUT OLEH BERBAGAI PENYEBAB

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    40/51

    GEJALAKHASDIAREAKUTOLEHBERBAGAIPENYEBAB

    Gejala

    KlinisVirus rota Shigella Salmonell

    aETEC EIEC Kolera

    Masa

    tunas17-72jam 24-48jam 6-72jam 6-72jam 6-72jam 48-72jam

    Panas + ++ ++ - ++ -Mual-

    muntahsering jarang sering - - sering

    Nyeri

    peruttenesmus tenesmus

    kramptenesmus

    kolik+ tenesmus

    krampkramp

    Nyeri

    kepala- + + - - -

    Lama

    sakit

    5-7 hari >7hari 3-7 hari 2-3hari variasi 3hari

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    41/51

    Sifat tinja:

    Volume:Frekuensi:

    Konsistens

    i:

    Lendir:Darah:

    Bau:

    Warna:

    Leukosit:

    Sedang5-10x/hr

    Cair

    -

    --

    Kuning-

    hijau

    -

    Sedikir>10x/hr

    Lembek

    +

    +-

    Merah-

    hijau

    +

    SedikitSering

    Lembek

    Kadang

    KadangBusuk

    Kehijauan

    +

    BanyakSering

    Cair

    -

    -+

    -

    -

    SedikitSering

    Lembek

    +

    +-

    Merah-

    hijau

    -

    BanyakTerus

    Cair

    -

    -Amis

    Cucian

    beras

    -Lain-lain: anoreksia kejang sepsis meteorism

    usinfeksi

    G j l & T D hid i D hid i

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    42/51

    Gejala &

    Tanda

    Tanpa

    Dehidrasi

    Dehidrasi

    Ringan

    Sedang

    Dehidrasi

    Berat

    Keadaan

    Umum

    Baik, Sadar Gelisah, rewel Apatis

    Rasa Haus Normal, tidak

    haus

    Tampak

    Kehausan

    Sulit, tidak bisa

    minum

    UUB

    Tidak cekung

    Cekung

    Sangat cekung

    Mata Tidak cekung Cekung Sangat cekung

    Air mata + Berkurang -

    Mulut/ Lidah Basah Kering Sangat kering

    Turgor Kembali cepat Kembali

    lambat

    Sangat lambat

    Akral Hangat Hangat Dingin

    Kehilangan

    cairan

    10% berat

    badan

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    43/51

    PENATALAKSANAAN

    Lima langkah tuntaskan diare

    (lintas diare)6

    RehidrasiSeng/Zinc

    Nutrisi

    Antibiotik yang tepat

    Edukasi

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    44/51

    TANPADEHIDRASI

    New oralit 5-10 ml/kgBB setiap diare cair atau

    berdasarkan usia, Umur

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    45/51

    DEHIDRASIRINGANSEDANG

    cairan rehidrasi oral hipoosmolar 75 ml/kgBB dalam

    3 jam dan 5-10 ml/kgBB setiap diare cair.

    Rehidrasi parenteral diberikan bila anak muntah

    setiap diberi minum

    Cairan: ringer laktat atau NaCl

    3-10 kg: 200 ml/kgBB/hari,

    10-15 kg: 175 ml/kgBB/hari,

    >15 kg: 135 ml/kgBB/hari

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    46/51

    DEHIDRASIBERAT

    Usia 12 bln: 30 ml/kgBB dalam jam, selanjutnya

    70 ml/kgBB dalam 2 jam

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    47/51

    SENG/ZINC

    diberikan selama 10-14 hari meskipun anak sudah

    tidak mengalami diare

    umur di bawah 6 bulan diberikan 10 mg/hari

    umur di atas 6 bulan diberikan 20 mg/hari.3,6

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    48/51

    NUTRISI

    ASI dan menu makanan seperti saat anak sehat

    sesuai umur harus tetap diberikan.

    Makanan diberikan sedikit demi sedikit tetapi

    sering, rendah serat, buah-buahan diberikan

    terutama pisang.6,7

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    49/51

    MEDIKAMENTOSA

    Obat antidiare tidak boleh diberikan.

    Antibiotik hanya diberikan bila ada indikasi,

    misalnya pada disentri (diare berdarah) atau kolera.

    Antibotik untuk disentri basiler disesuaikan dengan

    sensitivitas setempat, bila tidak, dapat diberikan

    kotrimoksazol atau sefiksim

    Antiparasit: metronidazol 50 mg/kgBB/hari dibagi 3

    dosis.6

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    50/51

    EDUKASI

    1) ASI tetap diberikan2) makanan pendamping ASI sesuai

    umur,

    3) minum air yang sudah direbus,gunakan air bersih4) mencuci tangan dengan air dan

    sabun

    5) buang air besar di jamban,6) membuang tinja bayi dengan benar,7) memberikan imunisasi campak

  • 8/13/2019 Preskes Gastro

    51/51

    TERIMAKASIH